
Rapat Pimpinan I Saṅghakārakasabhā Saṅgha Theravāda Indonesia Tahun 2025 Hari Kedua
Agenda rapat pada hari ini adalah melanjutkan penyampaian laporan para Bhante Padesanāyaka dan Upa-Padesanāyaka serta Ketua Panitia Pabbajjā dan Upasampadā
Pujabakti memperingati Hari Suci Āsāḷha 2567BE/2023 di Vihāra Dharma Muliya Paguyaman.
Acara diawali dāna makan siang pada pukul 11.00 WITA dilanjutkan dengan Pujabakti pada pukul 13.30 WITA. Pujabakti dihadiri oleh Bhikkhu Dhammasubho Mahathera & Bhikkhu Vīrasīlo Thera beserta puluhan umat Buddha.
Prosesi puja diawali dengan Penyalaan lilin dan dupa di Altar Sang Buddha. Kemudian dilanjutkan pembacaan Āsāḷhapuṇṇamīpūjā Kathā, Pañcasīla-ārādhanā, pembacaan Paritta Suci, dan bhāvana. Setelah meditasi, dilanjutkan dengan Dhammadesana yang disampaikan oleh Bhikkhu Vīrasīlo Thera.
Acara diakhiri dengan Dana Paramita, pelimpahan jasa dan pemercikan tirta Paritta.
Semoga dengan kekuatan keyakinan, pembelajaran serta penerapan Dhamma ajaran Sang Buddha, tiap-tiap umat Buddha memperoleh manfaat kemajuan dalam Dhamma. Semoga Buddha-Dhamma bisa terus lestari.
Semoga semua makhluk memperoleh manfaat besar dan senantiasa hidup berbahagia.
Agenda rapat pada hari ini adalah melanjutkan penyampaian laporan para Bhante Padesanāyaka dan Upa-Padesanāyaka serta Ketua Panitia Pabbajjā dan Upasampadā
Gelar Kehormatan Dhamma diberikan secara langsung oleh Saṅghapāmokkha STI, Y.M. Sri Paññavaro Mahāthera
Sabtu, 15 Maret 2025 telah dilaksanakan Rapat Pimpinan I Saṅghakārakasabhā di Vihāra Tanah Putih, Semarang
Y.M. Bhante Indasīlo memberikan uraian Dhamma terkait peristiwa Agung bulan Māghā di zaman Sang Buddha
Penahbisan 2 sāmaṇera menjadi bhikkhu, yaitu Sāmaṇera Atthamedho dan Sāmaṇera Uggasanto
Upa-Saṅghanāyaka Bidang Urusan Luar Negeri melakukan pembinaan kepada komunitas Buddhist Society of Victoria
Pada kesempatan itu turut hadir Y.M. Dhammasubho Mahāthera dan Y.M. Guttadhammo Mahāthera
Turut hadir Y.M. Bhikkhu Pabhājayo, Sāmaṇera Kalyanadhīro, serta gabungan umat Buddha dari Kota Ternate