
Kārakasabhā Vihāra Buddharatana bersama KBTI Karimun menyelenggarakan Talkshow
Bhante Adhiratano Thera mengingatkan kembali bahwa pondasi kepemimpinan Buddhis harus berakar dari dalam diri. Secara sadar diwujudkan dengan pengembangan Metta, Karuna, Mudita, dan Upekkha