Perayaan HUT ke-48 MAGABUDHI pada 3 Oktober 2024 di Pusdiklat Buddhis Sikkhādama Santibhūmi, Tangerang Selatan
YM Bhante Atthadhīro menyampaikan pentingnya untuk koreksi diri melihat ke dalam
Dalam rangka meningkatkan semangat pengabdian para pengurus, Kārakasabhā Vihāra Buddharatana bersama KBTI Karimun menyelenggarakan Talkshow “Membangun Kepemimpinan yang Tangguh dalam Pengabdian” pada Sabtu, 16 September 2023 di Vihāra Buddharatana, Karimun.
Talkshow kali ini menghadirkan Y.M. Bhikkhu Adhiratano Thera dan Rama Pdt. Dharmanadi Chandra sebagai narasumber, serta Sdr. Ishak sebagai moderator.
Pada kesempatan ini Bhante Adhiratano Thera mengingatkan kembali bahwa pondasi kepemimpinan Buddhis harus berakar dari dalam diri. Secara sadar diwujudkan dengan pengembangan Metta, Karuna, Mudita, dan Upekkha yang terpancar melalui sikap pengendalian diri.
Sedangkan Rama Dharmanadi Chandra menyampaikan berbagai tips untuk mengatasi salah satu penyakit yang meruntuhkan ketangguhan kita dalam pengabdian yaitu: suka “baperan”.
Talkshow ini dihadiri oleh Penyelenggara Buddha Kabupaten Karimun Bapak Sudir, M.Ap., Ketua PD Magabudhi Kepri P.Md. Tintin, S.M., Ketua PD Wandani Kepri Upc. Nengsih, pengurus Vihāra Buddharatana, pengurus Vihara Ambaradatta, serta pengurus KBTI Kabupaten Karimun
YM Bhante Atthadhīro menyampaikan pentingnya untuk koreksi diri melihat ke dalam
Dhammadesana yang disampaikan oleh Y.M. Bhikkhu Atthadhīro Thera
Dalam Anusāsana-nya Bhante Atthadhīro, Thera menyampaikan 2 hal yang patut diingat sebagai seorang Pandita
Y.M. Bhikkhu Dhammiko Mahāthera menghadiri acara Pembinaan Majelis Agama Buddha Theravāda Indonesia
Turut hadir dalam kesempatan ini Y.M. Bhikkhu Dhammasubho Mahāthera, Y.M. Bhikkhu Saddhaviro Mahāthera
YM. Sri Subalaratano Mahāthera menyampaikan betapa hidup manusia di dunia ini memang tidak kekal adanya
Saṅghanāyaka Saṅgha Theravāda Indonesia menghadiri Silaturahmi Asosiasi Forum Kerukunan Umat Beragama
Beliau menekankan bahwa toleransi bisa terjalin manakala setiap insan mememiliki pengetahuan luas