
Y.M. Bhikkhu Cittagutto Mahāthera Melakukan Pembinaan Umat Buddha di California
Kunjungan Pembinaan dilaksanakan pada 16-22 April 2025 di Vihāra Dhammacakratra, California
Peringatan Trisuci Waisak di Vihāra Vidyasasana dan Vihāra Dhamma Putra
Minggu, (2/7), peringatan Trisuci Waisak di Vihāra Vidyasasana, Dusun Candi, Sumowono. Keesokan harinya, (3/7), perayaan dihelat di Vihāra Dhamma Putra, Kaloran, Temanggung.
Kedua perayaan ini dihadiri oleh Bhikkhu Jotidhammo Mahāthera, Bhikkhu Jayaratano Thera, dan Bhikkhu Khemadhīro Thera.
Para umat yang ramai hadir dari Kabupaten Temanggung dan Semarang memenuhi ruang Dhammasala dan ruang serbaguna serta pelataran vihāra.
Pada kesempatan tersebut Dhammadesana disampaikan oleh Bhante Jotidhammo Mahāthera.
Meskipun hari Trisuci Waisak sudah berlalu hampir 1 bulan, tetapi semangat Waisak tetap menyala dalam hati dan batin umat-umat yang meramaikan perayaan waisak ini.
Semoga semangat Waisak dan teladan Guru Agung Buddha tetap menyala dan tercermin dalam kehidupan sehari-hari. Semoga semua makhluk hidup berbahagia.
Kunjungan Pembinaan dilaksanakan pada 16-22 April 2025 di Vihāra Dhammacakratra, California
Turut hadir Y.M. Dhammasubho Mahāthera, Y.M. Adhikusalo Mahāthera, Y.M. Thitaviriyo Thera
Kunjungan Bhante Atthadhīro Thera dilaksanakan pada 20 April 2025
Turut hadir Y.M. Bhikkhu Mahā Dhammajāto Thera dan 23 Bhikkhu Pabbajjā-Upasampadā
Kunjungan dan pembinaan dilaksanakan pada tanggal 11-12 April 2025
Acara ini dilaksanakan di Vihāra Kassapa Desa Candigaron, Kec. Sumowono, Kab. Semarang
Kegiatan ini dibimbing langsung oleh Bhikkhu Ratanajayo dan Bhikkhu Dhirasarano
Turut hadir Y.M. Bhikkhu Abhayanando Mahāthera yang bertindak sebagai Bhikkhu Pendamping